Membuat Bisnis Produk Kulit Untuk Pembuat Kerajinan Barang Dari Kulit
Mentor: Rian Novalis A.Md.TK
Rp 599.000
Kelas Ini Termasuk
Jumlah Modul
42
Akses Pelatihan
Seumur Hidup
Jenis Sertifikat
Penyelesaian
Deskripsi Kelas
Kulit merupakan salah satu material yang dikenal memiliki kesan elegant dan durabilitas yang tinggi, tidak mengherankan cukup banyak item mahal yang terbuat dari material kulit. Sebagai bahan baku, meterial kulit cukup fleksibel dan dapat diolah menjadi berbagai macam jenis produk yang digunakan sebagai bahan baku utama maupun bahan pelengkap. Dengan karakter seperti yang disebutkan sebelumnya Industri kulit menunjukan pertumbuhan yang cukup positif dari tahun ke tahun, industri ini seakan tidak pernah berhenti menunjukan eksitensinya sebagai salah satu penggerak roda ekonomi. Peningkatan perkembangan pada industri ini menjadi salah satu alasan penting untuk lebih jauh mengenal industri pada bidang kulit.
Program pelatihan ini menjelaskan apa itu material kulit, bagaimana cara membuat produk kulit dan persiapan sebelum menjual produk tersebut. Program ini menyiapkan peserta untuk menjadi wirausaha pada bidang produk kulit. Program ini dapat diiikuti oleh peserta usia produktif atau wirausaha yang akan menggunakan material kulit sebagai bahan utama maupun bahan pelengkap pada usahanya.
Tujuan Umum
Peserta mampu memulai bisnis produk kulit dan merancang produk sesuai dengan tahapan pembelajaran sehingga mendapat jaringan pelanggan yang sangat luas.
Tujuan Khusus
- Memahami sejarah material kulit, karakteristik dan perawatan kulit serta peluang usaha dari produk kerajinan kulit
- Memahami alat dan bahan untuk membuat kerajinan kulit
- Memahami dasar desain dan pola pada produk kulit
- Mampu mengaplikasikan alat dan bahan kerajinan kulit
- Mampu melakukan praktek pembuatan pola dengan software coreldraw sampai ke proses identifikasi, cetak dan potong pola
- Mampu membuat produk kulit dan mengemasnya dengan packaging yang menarik
- Mampu menghitung HPP dan melakukan promosi untuk memperoleh pasar yang luas
Unit Kompetensi
- Pengetahuan - Memahami sejarah material kulit, karakteristik dan perawatan kulit serta peluang usaha dari produk kerajinan kulit. (Pengenalan tentang kerajinan produk kulit)
- Pengetahuan - Memahami alat dan bahan untuk membuat kerajinan kulit. (Pengenalan tentang alat dan bahan kerajinan kulit)
- Pengetahuan - Memahami dasar desain dan pola pada produk kulit. (Proses pembuatan pola)
- Keterampilan - Mampu mengaplikasikan alat dan bahan kerajinan kulit. (Pengenalan tentang alat dan bahan kerajinan kulit)
- Keterampilan - Mampu melakukan praktek pembuatan pola dengan software coreldraw sampai ke proses identifikasi, cetak dan potong pola. (Proses pembuatan pola)
- Keterampilan - Mampu membuat produk kulit dan mengemasnya dengan packaging yang menarik. (Proses pembuatan produk kulit)
- Keterampilan - Mampu menghitung HPP dan melakukan promosi untuk memperoleh pasar yang luas. (Manajemen usaha produk kerajinan kulit)
- Sikap - Mampu memberikan pelayanan yang baik kepada pelanggan. (Manajemen usaha produk kerajinan kulit)
Karakteristik Peserta
- Pendidikan minimal SMA atau sederajat
- Usia 18-45 tahun
- Memiliki PC atau laptop yang terinstall Coreldraw
- Memiliki alat dan bahan kerajinan kulit
Hashtag
#UMKM #SELFEMPLOYEE #PRODUKKERAJINAN #PENGRAJINKULIT #VENDORPRODUKKULIT #MEMBUATPRODUKKULIT #HANDMADEKULIT #POLADOMPET #CORELDRAW #PRODUKKULIT
Mentor

Rian Novalis A.Md.TK
Rian Novalis A.Md.TK
Silabus
Loading...
Review
11 Ulasan
Rp 599.000
Apa yang akan kamu dapatkan:
Jumlah Modul
42
Akses Pelatihan
Selamanya
Jenis Sertifikat
Penyelesaian